LP Ma’arif PWNU Jateng Resmi Dilantik
Semarang, Maarifnujateng.or.id - Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Tengah melantik jajaran pengurus lembaga di lingkungan PWNU, Senin 12 November 2018. Salah satunya adalah Lembaga Pendidikan Ma’arif NU Jawa Tengah.…
Jelang Pelantikan, Ma’arif NU Jateng Mantabkan Program
Semarang, Maarifnujateng.or.id - Calon pengurus Lembaga Pendidikan Ma’arif Pengurus Wilayah (LPMPW) Nahdlatul Ulama Jawa Tengah melakukan konsolidasi di ruang rapat lantai dasar gedung PWNU Jateng, Jl. DR. Cipto 180 Semarang,…
Satuan Pendidikan di Ma’arif Harus Siap Menghadapi Revolusi Industri 4.0
Hadirnya revolusi Industri 4.0 berpengaruh pada perkembangan dunia makin cepat, serba digital, dan serba internet. Perubahan ini membutuhkan kesiapan dan kesigapan semua elemen bangsa Indonesia agar tidak tertinggal oleh bangsa…
LP MA’ARIF NU JATENG SUKSES GELAR OSKANU 2017
Lembaga Pendidikan Ma’arif NU Jawa Tengah sukses menggelar Olimpiade Sains, Ke-NU-an, dan Kompetensi LP Ma’arif NU Jawa Tengah (OSKANU) di Kampus SMA Nasima Semarang, Jl. Yos Sudarso No 9 Kawasan…
Ganjar Apresiasi Rencana Kegiatan OSKANU 2017
Lembaga Pendidikan Ma’arif NU Wilayah Jawa Tengah akan menyelenggarakan kegiatan Olimpiade Sains, Ke-NU-an, dan Komptetisi Ma’arif NU (OSKANU) untuk siswa SD,SMP,MA/SMA/SMK se Jawa Tengah. Kegiatan yang akan berlangsung tanggal 16-17…
30 Perusahaan Taiwan Siap Tampung Lulusan Madrasah
SEMARANG, suaramerdeka.com- Kabar gembira bagi para lulusan Madrasah Aliyah, SMA, SMK sederajat di Jateng. Pemerintah Taiwan melalui Hongfu International Technology CO Ltd sedikitnya 30 perusahaan berbagai industri siap menampung mereka…