Puisi-Puisi Seruni Unie, Fragmen Sebuah Dusun, Pertemuan, Dinner, Rute Asmara
FRAGMEN SEBUAH DUSUN Jauh, Sebelum modernisasi menyentuh bantaran kali pernah mengajari unggah-ungguh Arti srawung tanpa adigang adigung Memesan damai setiap pagi, lewat kokok ayam dan burung dekukur Saling…
Keluarga Kami Telah Dikutuk
Oleh : Mochamad Bayu Ari Sasmita Konon, kata orang-orang yang mengaku memiliki penglihatan gaib, jiwa ayah tidak sedang berada di dalam jasadnya, melainkan berada di tepi sebuah laut dan terpaku…
Panduan Lengkap Fiqh Qurban
Oleh : Niam At Majha Ibadah Kurban Konsep dan Implementasi, merupakan hasildari serangkaian proses yang dijalankan oleh LBM PWNU Jawa Tengah. Dimulai dengan penyusunan kerangka materi pembahasan. Materi-materi tersebut kemudian…
Ngaji Ihya’ Gus Ulil: Gambaran Kejamnya Jeratan Dunia
Oleh: Salman Akif Faylasuf * Hakikatnya perumpaan dunia adalah ibarat orang yang bermimpi kaya raya, padahal itu hanyalah sebatas fatamorgana. Atau, bermimpi buruk berada dalam kesedihan. Lalu ketika bangun dari…
Sejatinya, Manusia tidak Pernah Berhenti Belajar
Oleh Irna Maifatur Rohmah Tidak ada yang bisa memilih dilahirkan sebagai apa. Entah manusia, hewan, benda mati, tumbuhan, atau makhuluk lain. Namun terlahirnya sebagai manusia pantas untuk disyukuri sebab diberikan…
Aplikasi Pendukung Penulisan Artikel Ilmiah
Oleh Hamidulloh Ibda “Yang berbeda bukan soal konten, tapi juga penggunaan sejumlah aplikasi.” Demikian yang saya sampaikan kepada rekan dosen saat bertanya soal aplikasi yang mendukung dalam penulisan artikel ilmiah.…